Carasatu.web.id – Cara membuat Email Google terbaru sangat mudah. Email google saat ini sangat dibutuhkan. Apalagi bagi pengguna android. Untuk dapat menikmati layanan Google kita harus memiliki akun di Google. Disinilah pentingnya memiliki email dari Google (Gmail). Untuk membuat email dari Google caranya sangat mudah. Cukup modal hp/komputer dan kuota internet.
Keuntungan Memiliki Email Google
Bagi pemilik email dari google Anda mendapatkan seluruh layanan google baik yang berbayar maupun yang gratis. Kalau berbayar tentu anda harus bayar dulu sebelum menikmati layanan yang diberikan google.
Jadi dengan satu alamat email dari google sudah bisa mengakses layanan google. Seperti email, penyimpanan cloud, play store, dan masih banyak layanan google lainnya.
Cara Membuat Email Google Gmail Terbaru
Siapkan dulu peralatan untuk mengakses layanan email google, bisa menggunakan smartphone atau komputer.
Sambungkan perangkat yang sudah tersedia ke Internet.
Untuk bisa mengkakses layanan email Google Anda harus memiliki aplikasi perambaan atau barowser (Chrome, Mozilla, IE Safari, opera mini dan lainnya)
- Buka situs gmail.com
- Setelah terbuka pilih Create Account / buat akun baru, pilih for myself /untuk diri saya
- Isi data diri Anda!
- First name : isi dengan nama depan
- Last name : isi dengan nama belakang
(Bisa di isi dengan nama asli maupun bukan)
- Username : isi dengan nama email yang anda inginkan. misal : 123456@gmail.com (123456 itulah yang disebut username)
- Pasword : isi dengan pasword email (minimal 8 karakter)
- Confirm : isi ulang dengan pasword yang sama
Agar tidak mudah di tebak pasawordnya buat dengan gabungan huruf besar huruf kecil, angka dan karakter misal tanda tanya (?), maki panjang password makin baik
- Setelah semua data terisi terus tinggal klik next/selanjutnya.
- Isikan nomor telepon anda
Nomor telepon berfungsi untuk pemulihan email jika Anda lupa kata sandi/pasword.
- Setelah mendapatkan SMS Verifikasi masukan 6 digit nomor yang diterima dari google.
- Selesai.
Kini anda sudah memiliki email google.
Untuk masuk ke email google anda bisa masuk ke situs gmail.com atau install aplikasi gmail dari play store. Jika membuka email melalui browser tinggal masukan username yang tadi anda buat kemudian next dan isi password email anda.
Jika anda akan mengakses email google dari aplikasi silahkan dowload aplikasi gmail di sini
Setelah di install tinggal buka aplikasi gmail, pilih bilah menu di kiri atas dekat kotak search
- Pilih menu setting terus add account atau tambah akun
- Pilih akun dari google ya bro
- Masukan email google Anda, Next
- Masukan password anda
- Dan selesai.
Kini anda bisa mengakses gmail dari aplikasi android.
Selamat anda sudah selesai mengikuti cara membuat email Google (gmail) gratis cara terbaru. Semoga berguna
Baca juga :
Cara Menggunakan WhatsApp Web di Komputer
Cara Submit URL Manual Google Search Console Terbaru
gambar by google.